Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2022

PESANTREN KILAT RAMADHAN 1443 H DI SMP BINA PUTRA

  Pesantren kilat adalah salah satu kegiatan yang dilakukan di SMP Bina Putra dalam rangka memantapkan pembinaan keimanan dan ketaqwa’an terhadap Allah SWT. Bagi siswa yang beragama Islam dengan pola dan tata cara menunaikan amalan ibadah untuk meraih keutamaan bulan Ramadhan   yang dilakukan di dalam lingkungan sekolah Kegiatan dimulai sejak tgl 20-26 April 2022 pukul 07.30 sampai pukul 10.30 yang diikuti oleh siswa siswi kelas 7 dan 8 SMP Bina Putra Seputih Agung . Kegiatan pesantren kilat (sanlat) ramadhan ini di dampingi oleh Bapak/ Ibu guru SMP Bina Putra Seputih Agung. Materi-materi yang disajikan diantaranya : Tadarus /Baca Al- Qur’an, Murajaah Hafalan Al-Qur’an/Juz Amma, Shalat Dhuha, Tausiyah Materi Ramadhan, Pendidikan Akhlak, Cerita sejarah Islami, Seni Hadroh/sholawat Nabi, dan Seni menulis ayat AL-Qur’an/ kaligrafi Selain kegiatan sanlat ini berisi materi keislaman, sanlat tahun ini berbeda dengan tahun sebelumnya dimana, ada kegiatan bakti sosial (Baksos) kegiatan bakt

Sedekah Ramadhan SMP Bina Putra Seputih Agung 1443 H

  Bulan Ramadhan adalah bulan suci yang penuh keberkahan dan selalu dinanti-nanti oleh para umat muslim di seluruh dunia. Bulan suci Ramadhan memiliki banyak keistimewaan yang salah satunya Allah SWT menjanjikan pahala yang berlipat kepada seluruh umat muslim yang memperbanyak ibadah di bulan Ramadhan.  Bulan Ramadhan merupakan bulan yang penuh dengan berkah dan juga penuh ampunan, berdasarkan hadits riwayat Ibnu Majah “Ramadhan itulah bulan yang Allah memfardlukan atas kamu berpuasa didalamnya dan aku telah mensyari’atkan untukmu ibadah malamnya maka barang siapa berpuasa di bulan Ramadhan dan beribadah di malam harinya karena iman dan mengharap akan Allah, maka keluarlah ia dari dosa-dosanya seperti seorang bayi yang dikeluarkan dari rahim ibunya”. Memanfaatkan momen di Bulan Ramadhan, SMP Bina Putra Seputih Agung mengadakan berbagai kegiatan selama Bulan suci Ramadhan. Adapun kegiatan yang dilakukan diantaranya adalah Sedekah Ramadhan SMP Bina Putra Seputih Agung kepada masyara